BERITA

Gubernur menyampaikan LKPj, Realisasi APBD 90,55 %

Hal itu terungkap dalam penyampaian nota pengantar Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Sumatera Barat pada rapat paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Barat, Rabu (4/4). Gubernur Sumatera Barat Irwan Prayitno menyebutkan, arah kebijakan belanja daerah ...

Selengkapnya

Ketua Komisi V Sesalkan Insiden Listrik Padam Saat UNBK SMK

  Ketua Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Barat Hidayat menyesalkan insiden listrik padam saat pelaksaaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK). Insiden ini diketahui terjadi di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 6 Padang, Senin (2/4) lalu.  &nbs...

Selengkapnya

Endarmy Minta Jalan Terban Batu Mangaum Segera Diperbaiki

PADANG - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Barat Endarmy meminta pemerintah daerah segera memperbaiki jalan terban di Batu Mangaum, Kabupaten Padang Pariaman. Jalan tersebut merupakan penghubung Kabupaten Padang Pariaman dengan Kabupaten Agam di Sungai Geringging.&nbs...

Selengkapnya

Sumbar Harus Fokus Tuntaskan Daerah Tertinggal

PADANG - Pemerintah Provinsi Sumatera Barat bersama pemerintah kabupaten dan kota harus memprioritaskan desa atau nagari yang masih berstatus tertinggal untuk bisa lepas dari status tersebut. Saat ini tercatat masih ada 51 desa atau nagari yang berstatus sebagai desa sangat tertinggal dari total 880...

Selengkapnya

Bapem Perda DPRD Sumbar Sampaikan Hasil Kajian Lima Ranperda

PADANG - Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapem Perda) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Barat telah melakukan kajian terhadap lima Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) pada rapat paripurna, Senin (20/11). Tiga diantaranya adalah Ranperda tentang Badan Usaha Milik Daerah (B...

Selengkapnya

Komisi I DPRD Sumbar terus perdalam Rperda nagari.

PADANG- Komisi I DPRD Sumbar, terus memperdalam pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Nagari yang akan diparipurnakan Desember mendatang. "Baru-baru ini, Badan Koordinasi Kerapatan Adat Nagari (Bakor-Kan) mendatangi Gedung DPRD Sumbar, mereka mengatakan draf Raperda nagar...

Selengkapnya

DPRD minta pemerintah daerah lahirkan generasi inovatif dan kreatif

PADANG- Pemerintah daerah melalui dinas terkait harus proaktif menciptakan generasi cerdas kreatif dan inovatif, pasalnya hal tersebut dapat berimplikasi terhadap pengentasan pengangguran.Hal tersebut ditegaskan, Wakil Ketua DPRD Sumbar Guspardi gaus saat  memberikan sambutan pada acara...

Selengkapnya

Komisi V Desak Ranperda Keluarga Masuk Propem Perda 2018

PADANG- Komisi V DPRD Sumbar meminta pemerintah daerah mengusulkan Ranperda tentang penguatan keluarga agar bisa masuk di Prolegda 2018.Hal tersebut dilakukan untuk mengatisipasi banyaknya pengaruh buruk pada  zaman saat ini. â€œMaraknya peredaran narkoba, aliran radikal, pergaulan...

Selengkapnya

Nasib BUMD segera ditentukan

PADANG,- Dalam waktu dekat Komisi III DPRD  Sumbar akan menggelar rapat internal  terkait  rekomendasi panitia khusus (pansus) DPRD terkait BUMD-BUMD yang dimiliki Provinsi Sumbar. Termasuk membahas  kelanjutan nasib PT Balairung."Untuk Balairung kita telah rapat di Jakarta...

Selengkapnya

Pemprov Sumbar Rancang Regulasi Pembangunan Industri

PADANG – Pemerintah provinsi Sumatera Barat merancang sebuah regulasi untuk memberikan payung hukum pembangunan industri daerah. Regulasi tersebut berupa Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda), membidik pengembangan 10 komoditi unggulan.Ranperda Pembangunan Industri Provinsi yang disusun untuk...

Selengkapnya