BERITA

OPD Diminta Optimal Jaga Stok Pangan

Wakil Ketua DPRD Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) Suwirpen Suib menghadiri Focus Discussion Group terkait langkah-langkah antisipasi ketersediaan stok dan stabilitas harga pangan di Istana Gubernur Sumbar, Baru-baru ini. Dalam kesempatan tersebut Suwirpen mendorong OPD terkait untuk optimal menj...

Selengkapnya

Ketua DPRD Sumbar Upayakan Jalan Representatif Untuk Menuju Kampung Peradaban Al Quran di Limapuluhkota

LIMAPULUHKOTA,- Ketua DPRD Sumbar Supardi akan mengupayakan akses jalan yang layak untuk menuju kampung peradaban Al Quran yang tengah dibangun di Nagari Sariek Laweh, Kabupaten Lima Puluh Kota.   Untuk sekarang akses jalan menuju daerah yang diproyeksikan akan menjadi pusat pengkajian da...

Selengkapnya

Ketua DPRD Sumbar : Koperasi Syariah Menumbuhkan Ekonomi Kreatif

PAYAKUMBUH,- Ketua DPRD Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) Supardi menjadi pembicara pada Rapat Anggota Tahunan (RAT) Buku 2022 Koperasi Simpan Pinjam Pembiayaan Syariah (KSPPS) Baitul Maal wa Tamwil (BMT) Al Fataya, Jumat (17/3). Pada kesempatan tersebut Supardi mengatakan, pendirian se...

Selengkapnya

Wakil Ketua DPRD Sumbar Temukan Keramahan Pelayanan Wajib Pajak.

PADANG,- Wakil Ketua DPRD Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) Suwirpen Suib meninjau sektor pelayanan Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Padang Dua, baru-baru ini. Dalam peninjauan yang didampingi oleh Kepala KPP Padang Dua Budiyan tersebut, Wakil ketua DPRD Sumbar menemukan keramahan dalam ...

Selengkapnya

Albert Minta Pemprov Miliki Konsep yang Jelas untuk Mendongkrak Pertumbuhan Ekonomi

Ketua Fraksi PDI Perjuangan-PKB DPRD Sumbar Albert Hendra Lukman meminta pemerintah provinsi (pemprov) agar memiliki konsep jelas untuk mendongkrak pertumbuhan ekonomi (PE) di daerah. Sesuai data yang disampaikan Bank Indonesia (BI) Perwakilan Sumbar saat rapat kerja dengan DPRD baru-baru ini teru...

Selengkapnya

Sampaikan LKPJ, Gubernur Sumbar: Pertumbuhan Penduduk Pengaruhi Ekonomi

PADANG- Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) kepada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dalam rapat paripurna yang dilaksanakan Jumat (24/3/2023). LKPJ sebagai kewajiban konstitusional kepala daerah tersebut merupakan bentuk pertanggungjawa...

Selengkapnya

Supardi: Banyak Beraktivitas di Masjid Bisa Bentengi Generasi Muda

LIMAPULUH KOTA- Banyak beraktivitas di masjid bisa membentengi diri dari berbagai penyakit masyarakat yang merusak moral generasi muda. Aktivitas positif dapat menghindari terjerumus dari perilaku menyimpang, penyalahgunaan narkoba dan masalah sosial lainnya. Hal itu diungkapkan Ketua Dewan Perwaki...

Selengkapnya

Safari Ramadhan Perdana, Ketua DPRD Sumbar Ajak Masyarakat Bentengi Moralitas Gerasi Muda Melalui Aktivitas Masjid

LIMAPULUHKOTA,KP- Awali agenda Safari Ramadhan 1444 Hijriah, Ketua DPRD Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) Supardi sambangi Masjid Raya Tanjung Jati, Nagari VII Koto Talago, Kecamatan Guguak, Kabupaten Limapuluhkota, Jumat (24/3/2022).    Pada kesempatan tersebut,  Supardi ...

Selengkapnya

Selesaikan Reses Sidang Kedua 2022/2023, DPRD Sumbar : Aspirasi Masyarakat Jadi Rujukan Pembahasan Anggaran

65 Anggota DPRD Sumbar, telah menyelesaikan agenda reses perorangan masa sidang kedua tahun 2022/2023. Masukan yang dihimpun pada kunjungan jemput aspirasi tersebut akan menjadi rujukan dalam pembahasan anggaran hingga penyusunan program pembangunan daerah bersama pemer...

Selengkapnya

Ketua DPRD Sumbar Hadiri Pelepasan Satgas Pamtas RI-PNG

PADANG,- Ketua DPRD Sumbar Supardi mengikuti prosesi pelepasan satuan tugas pengamanan perbatasan (Satgas Pamtas) RI-PNG Kewilayahan Yonif 133/Yudha Sakti (YS) di Mako Yonif 133/Yudha Sakti, Rabu (15/3).    Ratusan prajurit yang dilepas tersebut akan melaksanakan tugas pengaman perba...

Selengkapnya