BERITA

HM Nurnas Serap Aspirasi Masyarakat Dapil

Dalam rangka pelakaanaan reses, Anggota DPRD Sumbar M. Nurnas menggelar pertemuan dengan nelayan di dapilnya, Padang Pariaman dan Pariaman.  Diantaranya dengan para nelayan di Sungai Limau dan Pasia Ketapiang. Pertemuan bersama nelayan itu dilakukan Nurnas secara bergantian dari satu daera...

Selengkapnya

Suwirpen Suib Tampung keluhan Masyarakat Andalas

PADANG,- Permintaan mobil operasional majelis taklim, kebutuhan jalan lingkungan hingga baju kurung unsur bundo kandung, menjadi sejumlah aspirasi yang diterima Wakil Ketua DPRD Sumbar Suwirpen Suib saat melaksanakan reses perorangan di Kelurahan Andalas, Kecamatan Padang Timur, Jumat Sore, (3/3)....

Selengkapnya

Desrio Putra Salurkan Rp 50 Juta Untuk Perbaikan Cagar Budaya Mesjid Raya Ganting

Pengurus Masjid Raya Ganting Kota Padang ajukan anggaran ratusan juta lebih untuk memperbaiki mesjid yang berstatus cagar budaya tersebut. Pengajuan itu diungkapkan saat reses Anggota DPRD Sumbar daerah pemilihan (Dapil) Kota Padang Desrio Putra, Jumat malam (3/3). " Karena Mesjid Raya Gant...

Selengkapnya

Supardi : Jabatan Kepala Sekolah Harus Mengedepankan Perkembangan Siswa

PADANG,- Ketua DPRD Sumbar Supardi melakukan pertemuan dengan Direktur Guru Pendidikan Menengah dan Pendidikan Khusus Direktorat Jenderal (Dirjen) Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Putra Asga, Selasa (28/2). Dari pertemuan itu Supardi mendoron...

Selengkapnya

Masyarakat Jorong Giri Butuh Jalan Tani yang Layak

Anggota Komisi II DPRD Sumbar Syamsul Bahri memulai agenda reses perorangan masa sidang kedua 2022/2023 di Jorong Giri, Nagari Giri Maju, Kecamatan Luhak Nandua, Kabupaten Pasaman Barat (Pasbar),Rabu (1/3). Dalam agenda tersebut, politisi PDIP itu menerima sejumlah aspirasi masyarakat salah satu...

Selengkapnya

Masyarakat Kampung Baru Keluhkan Zonasi dan Ketimpangan Penyaluran PKH

PADANG-Persoalan zonasi sekolah hingga timpangnya penyebaran bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) menjadi keluhan yang ditampung Wakil Ketua DPRD Sumbar Suwirpen Suib, saat menjalankan agenda reses masa sidang kedua 2022/2023 di Kampung Baru Nan Xx, Kecamatan Lubuk Begalung (Lubeg) Kota Padang. ...

Selengkapnya

Ketua DPRD Sumbar: Guru harus melek teknologi digital hadapi era globalisasi

Ketua DPRD Sumatera Barat Supardi mengatakan guru harus melek teknologi digital dalam mendidik generasi muda yang mereka didik dalam menghadapi era globalisasi.   "Salah satu upaya yang dilakukan adalah melakukan bimbingan teknis (bimtek) digital kepada guru-guru untuk meningkatkan k...

Selengkapnya

Ketua DPRD Sumbar luncurkan akun instagram supardi.guru fokus ke dunia pendidikan

Ketua DPRD Sumatera Barat Supardi meluncurkan akun instagram supardi.guru yang akan fokus melakukan pembenahan terhadap dunia pendidikan Sumatera Barat.   "Akun ini dibuat karena keterpanggilan bagaimana Sumbar ini bisa bangkit dan maju dan caranya adalah melalui pendidikan," ka...

Selengkapnya

DPRD Sumbar Sahkan Perda Tentang Ekonomi Kreatif

Peraturan daerah (perda) tentang ekonomi kreatif telah disahkan DPRD provinsi Sumatera Barat (Sumbar) saat rapat paripurna, Selasa (28/1) di gedung DPRD. Dengan telah disahkannya perda itu diharapkan ada regulasi yang bisa menyokong perkembangan ekonomi kreatif di Sumbar. Sehingga sektor tersebut bi...

Selengkapnya

Komisi I DPRD Sumbar Himpun Masukan Masyarakat Adat Dharmasraya Dalam Penyembuhan Ranperda Tanah Ulayat.

Komisi I DPRD Provinsi Sumatra Barat (Sumbar) menghimpun sejumlah masukan dari toķoh adat Kabupaten Dharmasraya dalam agenda Kunjungan kerja (Kunker) penyempurnaan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda)tentang Tanah Ulayat, (23-25/2). Salah satu masukan tersebut adalah, Ranperda Tanah Ulayat di...

Selengkapnya