BERITA

Ketua DPRD Sumbar Ingatkan Masyarakat Bahaya Narkoba dan LGBT

TANAH DATAR - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Barat Hendra Irwan Rahim mengingatkan bahaya penyalahgunaan narkoba kepada masyarakat. Selain itu, Perilaku Lesbian, Gay, Biseksual dan Transgender (LGBT) juga sudah menjadi penyakit masyarakat yang mengkhawatirkan.  ...

Selengkapnya

Hendra Ajak warga Dhamasraya Waspadai Tiga Isu Krusial Saat safari Ramadan

PADANG,- Ketua DPRD Sumbar, Hendra Irwan Rahim menghimbau warga Kabupaten Dhamasraya untuk mewaspadai tiga isu penting yang siap merusak stabiltas sosial kehidupan masyarakat, diantaranya adalah terorisme, narkotika, serta maraknya aktivitas Lesbian Gay Bisexsual Transgender (LGBT). Hal tersebut...

Selengkapnya

Terungkap Safari Ramadan Arkadius Rangkah Bukit Tui Sudah 20 Meter

PADANG,- Wakil Ketua DPRD Sumbar, Arkadius Datuak Intan Bano meminta Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM)  menindaklanjuti ada penambangan batu kapur disekitar Bukit Tui Kota Padang Panjang, pasalnya. Bukit tersebut, telah terban dan dapat terjadi longsor yang membahayakan masyarakat. ...

Selengkapnya

Rancangan Pergub Pencairan Dana Hibah PT Rajawali Masih Ditolak DPRD

PADANG, - Ketua Komisi V DPRD Sumbar, Hidayat mengungkapkan Rancangan Peraturan Gubernur (Ranpergub) tentang pencairan dana hibah PT Rajawali masih belum bisa diterima DPRD, pasalnya dalam rancangan tersebut pencarian hanya sesuai kewenangan provinsi. " Sesuai dengan muatan Pergub, dana ini...

Selengkapnya

DPRD Minta Perubahan Nama RSUD Solok Dibicarakan Serius

Perubahan nama Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Solok dan penggunaan nama Mohammad Natsir harus dibicarakan serius terutama dengan pemerintah dan masyarakat Solok. Perubahan nama RSUD dan pemakaian nama tokoh nasional M Natsir jangan sampai menimbulkan polemik atau persoalan. Fraksi-fraksi Dewan ...

Selengkapnya

RSUD Solok Akan Berubah Nama Jadi RSUD M Natsir

  PADANG - Nama tokoh nasional Mohammad Natsir diusulkan untuk diabadikan menjadi nama salah satu rumah sakit milik pemerintah provinsi Sumatera Barat. Pengusulan tersebut merupakan wujud penghargaan masyarakat terhadap tokoh asal Sumatera Barat tersebut.    Pengusulan nama RS...

Selengkapnya

Pemprov Sumbar Sampaikan Tiga Ranperda ke DPRD

PADANG - Pemerintah Provinsi Sumatera Barat kembali menyampaikan tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) ke Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD). Tiga Ranperda tersebut merupakan bagian dari 19 rancangan produk hukum yang masuk dalam Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propem Perda) tahun 20...

Selengkapnya

Ranperda Pertanggungjawaban APBD Disepakati, Sisa Anggaran Disorot Tajam

PADANG - Fraksi-fraksi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Barat menyorot tajam besarnya sisa anggaran pada pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2017. Sedikitnya, Rp531 miliar lebih anggaran pada tahun 2017 menjadi Sisa Lebih Penggunaan Anggaran (SILP...

Selengkapnya

Pembangunan Pasar Atas Bukittinggi Rp399 M Dibiayai APBN

BUKITTINGGI - Pembangunan kembali Pasar Atas Bukittinggi, Sumatera Barat sepenuhnya dibiayai Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). Pemerintah pusat menggelontorkan dana sekitar Rp399 untuk membangun kembali pasar yang terbakar pada 30 Oktober 2017 lalu tersebut. Wakil Walikota Bukittin...

Selengkapnya

Ketua DPRD Sumbar Awali Safari Ramadhan 2018 di Bukittinggi

BUKITTINGGI - Mengawali Safari Ramadan tahun 2018 ini, Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Barat Hendra Irwan Rahim bertatap muka dengan jamaah Masjid Mukhlisin Manggih Gantiang Mandiangin, Koto Selayan Kota Bukittinggi. Safari Ramadhan pertama tersebut dilaksanakan pada ...

Selengkapnya