DPRD Sumbar segera rampungkan Ranperda RPJPD dan APBD 2020
DPRD Sumatera Barat segera merampungkan dua rancangan peraturan daerah yakni Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) dan Perubahan APBD 2020. Ketua DPRD Sumatera Barat Supardi yang memimpin rapat paripurna penyampian nota jawaban Gubernur Sumbar atas pandangan fraksi mengatakan kedua ranp...
Selengkapnya