Ketua DPRD Sumbar Rangkul Tokoh Adat Jawab Persoalan Sosial
KETUA DPRD Provinsi Sumatera Barat (Sumbar), Supardi merangkul tokoh adat untuk mencarikan solusi terkait persoalan sosial yang berkembang di luhak Limapuluh (Payakumbuh dan Limapuluhkota-red). Beberapa persoalan itu adalah gizi buruk (stunting-red) hingga aktivitas Lesbian Gay Biseksual dan...
Selengkapnya